MTsN 3 Kulon Progo Ikuti PPTKA Kulon Progo Tahap 1 Mata Pelajaran Bahasa Inggris

Kulon Progo (MTsN3KP) – MTsN 3 Kulon Progo mengikuti kegiatan PPTKA (Persiapan dan Pemantapan Tes Kemampuan Akademik) Kabupaten Kulon Progo Tahap 1 untuk mata pelajaran Bahasa Inggris pada Rabu (07/01/2026). Kegiatan ini merupakan hari ke-2 dari rangkaian pelaksanaan PPTKA yang berlangsung Selasa hingga Kamis dan diikuti oleh seluruh peserta didik kelas 9.

Penggunaan Perdana Mushola Baiturrahman MTsN 3 Kulon Progo Pasca Rehabilitasi

Kulon Progo (MTs3KP) – Mushola Baiturrahman yang berada di lingkungan MTsN 3 Kulon Progo resmi digunakan kembali setelah selesai menjalani proses rehabilitasi. Penggunaan perdana mushola tersebut dimanfaatkan oleh warga madrasah untuk kegiatan ibadah, yakni salat dhuha dan tadarus Al-Qur’an, yang diikuti oleh siswa dan guru dengan penuh khidmat.

MTsN 3 Kulon Progo Ikuti PPTKA Kabupaten Kulon Progo Tahap 1

Kulon Progo (MTsN3KP) – MTsN 3 Kulon Progo mengikuti kegiatan PPTKA (Persiapan dan Pemantapan Tes Kemampuan Akademik) Kabupaten Kulon Progo Tahap 1 yang dilaksanakan pada Selasa–Kamis (06–08/01/2026). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh peserta didik kelas 9 sebagai bagian dari upaya peningkatan kesiapan akademik.

Koordinasi Wali Kelas Awali Semester Genap 2025/2026 di MTsN 3 Kulon Progo dengan Semangat Kurikulum Berbasis Cinta

Kulon Progo (MTsN3KP) – Mengawali semester genap Tahun Pelajaran 2025/2026, MTsN 3 Kulon Progo melaksanakan koordinasi wali kelas bagi siswa […]